Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-59, BBLKM Makassar menyelenggarakan BBLKM on the Spot di Lapangan Tala BTP Makassar (Minggu, 5 November 2023)
Search Results for: darah
Outing Class TKIT Takwa Cendekia di BBLK Makassar
BBLK Makassar menerima kunjungan Rombongan Outing Class TKIT Takwa Cendekia Makassar Senin, 7 Agustus 2023 di Aula Arjuna
Ingin Tahu Kesehatan Jantungmu? Lakukan Pemeriksaan Ini!
Dalam artikel ini, kita akan membahas pemeriksaan laboratorium jantung dasar yang penting dan bagaimana hal itu dapat membantu Anda dalam menjaga kesehatan jantung Anda.
[Siaran Pers] Fatalitas Tinggi Akibat Virus Marburg, RI Waspada
Indonesia melakukan penilaian risiko cepat (rapid risk assessment) penyakit virus Marburg pada 20 Februari 2023. Hasilnya didapatkan bahwa kemungkinan adanya importasi kasus virus Marburg di Indonesia adalah rendah.
BBLK on the Spot; Pemeriksaan dan Edukasi Kesehatan Gratis
Tim promosi BBLK Makassar menyelenggarakan BBLK on the Spot di anjungan Pantai Losari Makassar (Minggu, 12 Maret 2023). Staf BBLK Makassar memberikan pemeriksaan gula darah, kolesterol, serta asam urat gratis kepada warga yang sedang berada di lokasi tersebut. Selain itu, diberikan konsultasi gratis terkait hasil pemeriksaan dan edukasi tentang pola hidup sehat. Menurut Ketua Tim […]
Kenali Gangguan pada Ginjal
Menyambut Hari Ginjal sedunia 10 Maret 2023 kita akan membahas terkait berbagai potensi gangguan pada ginjal. Ginjal merupakan sepasang organ yang terletak di area punggung bagian bawah. Bentuknya seperti kacang dan memiliki ukuran kurang lebih panjang 11 cm, lebar 5-6 cm, dan ketebalan 3-4 cm dengan berat sekitar 150 gr. Ginjal berfungsi menyaring hasil metabolisme […]
Hematologi Lengkap untuk Diagnosis Kesehatan
Tes Hematologi Lengkap sangat penting dalam mendiagnosis kondisi kesehatan dengan mengevaluasi sel darah putih dan merah serta trombosit. Ini membantu mengidentifikasi penyakit seperti leukemia dan anemia dan memantau kemanjuran pengobatan. Meskipun tidak bersifat diagnostik, hal ini memerlukan korelasi klinis dan mungkin mencakup tes pendukung lainnya. BBLK Makassar menawarkan ini sebagai bagian dari pemeriksaan kesehatan.
Tips Sehat Menghadapi Musim Hujan
menyoroti risiko penyakit musiman karena hujan seperti Diare, Demam Berdarah, Leptospirosis, Infeksi Saluran Pernafasan, serta Penyakit Kulit dan Pencernaan. Tindakan pencegahan yang dianjurkan antara lain memakai pakaian hangat, menggunakan payung, menjaga kebersihan, mengonsumsi makanan bergizi, mengonsumsi vitamin, dan segera mencari pertolongan medis jika timbul gejala.
Pendaftaran PME 2023
Balai Besar Laboratorium Kesehatan Makassar sebagai laboratorium penyelenggara uji profesiensi yang terakreditasi SNI/ISO:17043 dengan nomor PUP-021-IDN kembali membuka pendaftaran PME tahun 2023. PME Tahun 2023 dibuka dalam 2 (dua) siklus sebagai berikut: Adapun parameter dan tarif PME tahun 2023 sebagai berikut: No Bidang Parameter Tarif 1 Siklus 1. Hematologi Hemoglobin, Lekosit, Eritrosit, Trombosit, Hematokrit, MCV, […]
Jam Pelayanan
Waktu Pengambilan Sampel Tertentu Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi customer service kami melalui whatsapp 0811 4156 55 (chat only) atau DM ke instagram @bblk_makassar atau email ke bblkmakassar.official+cs[at]gmail.com