BBLK Makassar turut serta pada turnamen Badminton dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-58 yang diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan. Turnamen ini diselenggarakan di GOR Kemenkes Badminton Club Jalan Percetakan Negara, Jakarta Pusat dimulai tanggal 27 Oktober 2022 sampai dengan 30 Oktober 2022 dan dipertandingkan dalam format beregu. Terdapat 41...