BB Labkesmas Makassar melaksanakan On the Job Training (OJT) Pemeriksaan Viral Load HIV di Bandung, Pekanbaru, Bengkalis, dan Kepulauan Riau untuk meningkatkan kapasitas SDM laboratorium peserta PME HIV agar hasil pemeriksaannya lebih akurat dan sesuai standar mutu nasional.
Validasi Data Viral Load HIV di BBLK Makassar
Kegiatan validasi data Viral Load HIV ini bertujuan untuk melihat kesesuaian data pemeriksaan VL HIV tahun 2023 yang dilakukan oleh BBLK Makassar dengan data yang terekam dalam aplikasi SITRUST
